Kebijakan Privasi

Informasi Personal

Saat Anda mendaftar untuk atau mengelola sebuah akun Demo atau Live ZuluTrade, kami mengumpulkan informasi personal mengenai Anda untuk tujuan bisnis; untuk mengevaluasi kebutuhan finansial Anda, untuk memproses permintaan dan transaksi Anda, untuk menginformasikan kepada Anda mengenai produk dan layanan yang mungkin menarik bagi Anda, dan untuk menyediakan layanan klien. Anda dapat memilih apa yang Anda terima dari kami kapan saja dengan mengakses opsi notifikasi di akun Anda. Informasi tersebut dapat meliputi:

  • Informasi aplikasi - Informasi yang Anda isikan pada form aplikasi dan form-form lainnya, yaitu : nama, alamat, tanggal lahit, nomor social security, pekerjaan, aset dan penghasilan.
  • Informasi Transaksi - Informasi mengenai transaksi Anda bersama kami atau affiliasi kami, juga informasi mengenai komunikasi kami bersama Anda. Contoh : saldo akun Anda, aktivitas trading, permintaan Anda dan respon kami.
  • Informasi Verifikasi - Informasi yang diperlukan untuk memverifikasi identitas Anda seperti Paspor atau SIM. Contoh: infomasi latar belakang Anda yang kami terima dari catatan publik atau dari lembaga yang tidak berafiliasi dengan ZuluTrade. Undang-Undang Patriot AS mengharuskan kami untuk mengumpulkan informasi dan mengambil tindakan yang diperlukan untuk mengkonfirmasi identitas Anda.

Update Kebijakan Privasi sesuai dengan General Data Protection Regulation (GDPR).

Teknologi Keamanan

ZuluTrade menggunakan teknologi enkripsi Secure Socket Layer untuk melindungi informasi yang Anda kirim. Teknologi ini melindungi Pengguna dari interupsi informasi oleh seseorang selain ZuluTrade selama proses transmisi. Kami bekerja keras untuk memastikan website kami aman dan sesuai dengan standar industri. Kami juga menggunakan perlindungan tambahan: firewall, sistem otentikasi (misalnya password dan nomor identitas personal) dan mekanisme kontrol akses untuk mengontrol akses tidak terotorisasi ke sistem dan data.

Berbagi Informasi Dengan Affiliasi Kami

Sebagaimana yang diijinkan oleh hukum yang berlaku, kami mungkin membagikan informasi personal yang dijelaskan di atas dengan affiliasi kami untuk tujuan bisnis; misalnya melayani akun klien dan menginformasikan klien mengenai layanan dan produk baru. Affiliasi kami dapat mencakup perusahaan yang dikontrol atau dimiliki oleh ZuluTrade, juga perusahaan-perusahaan yang memiliki kepentingan kepemilikan di perusahaan kami. Informasi yang kami bagi dengan affiliasi dapat mencakup informasi-informasi yang telah dijelaskan di atas: nama Anda, alamat, informasi akun, dan lain sebagainya. Affiliasi kami menjaga privasi dari informasi Anda sejauh yang ZuluTrade lakukan sesuai dengan Kebijakan ini.

Berbagi Informasi Dengan Pihak Ketiga

Dengan pengecualian tujuan yang dijelaskan di Kebijakan ini, ZuluTrade tidak mengungkap informasi personal ke pihak ketiga. Pengungkapan ke pihak ketiga dapat meliputi: membagikan informasi tersebut dengan perusahaan non affiliasi yang melakukan layanan support untuk akun Anda atau memfasilitasi transaksi Anda dengan ZuluTrade; termasuk yang menyediakan konsultasi profesional, hukum atau akuntansi untuk ZuluTrade. Perusahaan non affiliasi yang membantu ZuluTrade dalam menyediakan layanan kepada Anda diharuskan untuk menjaga kerahasiaan informasi tersebut sejauh mereka menerimanya dan untuk menggunakan informasi personal Anda dalam rangka menyediakan layanan tersebut dan hanya untuk tujuan yang diperintahkan oleh ZuluTrade. Kami juga dapat mengungkapkan informasi personal Anda ke pihak ketiga untuk memenuhi instruksi Anda atau sesuai dengan persetujuan Anda. ZuluTrade tidak akan menjual informasi personal Anda.

Penjabaran Regulasi

Dalam keadaan terbatas, ZuluTrade dapat mengungkap informasi personal Anda ke pihak ketiga seperti yang telah diijinkan oleh, atau sesuai dengan, hukum dan regulasi yang berlaku. ZuluTrade dapat mengungkat informasi personal untuk bekerjasama dengan otoritas regulator, agen penegakan hukum, untuk memenuhi panggilan atau permintaan resmi lainnya, dan sebagaimana diperlukan untuk melindungi hak atau properti dari ZuluTrade. Kecuali seperti yang telah dijelaskan di Kebijakan Privasi ini, informasi personal Anda tidak akan digunakan untuk tujuan lain kecuali kami jelaskan secara eksplisit dengan cara apa informasi tersebut akan digunakan pada saat Anda mengungkapkannya kepada kami atau kami mendapatkan ijin Anda.

Cookies

Intro

When you use our Website, ZuluTrade will use cookies to distinguish you from other users of our Website. This helps us provide you with a more relevant and effective experience, including presenting the Website according to your needs and preferences.

This Cookie Policy provides you with comprehensive information about the cookies we use and the way in which we use them. You should also read our Privacy Policy in conjunction with this Policy.

What is a cookie?

Cookies are small files of information that often include a unique identification number or value, which are stored on your computer’s hard drive as a result of you using our Website. Unless you have adjusted your browser setting so that it will refuse cookies, our system will issue cookies as soon as you visit our Website.

Cookies are frequently used on many websites on the internet and you can choose if and how a cookie will be accepted by changing your preferences and options in your browser. Some of our business partners (e.g. advertisers) use cookies on our Website. We have no access to, or control over, these cookies.

The cookies do not contain personally identifying information nor are they used to identify you. You may choose to disable the cookies. However, you will not be able to access several parts of our Website if you choose to disable the cookie acceptance on your browser.

How to delete and block cookies

You can choose to accept or decline cookies. Most web browsers automatically accept cookies, but you can usually modify your browser setting to decline cookies if you prefer. This may prevent you from taking full advantage of the website. For further information about disabling cookies, please refer to www.allaboutcookies.org

Your consent

By continuing to use our Website, you are agreeing to our placing cookies on your computer in order to analyze the way you use our Website. If you do not wish to accept cookies in connection with your use of this Website, you must stop using our Website.

The way in which we use cookies Session Cookies

We use session cookies for the following purposes:

To allow you to carry information across pages of our site and avoid having to re-enter information. Within registration to allow you to access stored information.

Cookies Policy

Persistent Cookies We use persistent cookies for the following purposes: To help us recognize you as a unique visitor (just a number) when you return to our website and to allow us to tailor content or advertisements to match your preferred interests or to avoid showing you the same adverts repeatedly. To compile anonymous, aggregated statistics that allow us to understand how users use our site and to help us improve the structure of our Website. To internally identify you by account name, name, email address, customer ID, currency and location (geographic and computer ID/IP address). Within research surveys to ensure you are not invited to complete a questionnaire too often or after you have already done so. Third Party Cookies Third parties serve cookies via this site. These are used for the following purposes:We use persistent cookies for the following purposes: To serve advertisements on our site and track whether these advertisements are clicked on by users. To control how often you are shown a particular advertisement. To tailor content to your preferences. To count the number of anonymous users of our site. For website usage analysis

Use of Web Beacons

Some of our Web pages may contain electronic images known as Web beacons (sometimes known as clear gifs) that allow us to count users who have visited these pages. Web beacons collect only limited information which including a cookie number, time and date of a page view, and a description of the page on which the Web beacon resides. We may also carry web beacons placed by third party advertisers. These beacons do not carry any personally identifiable information and are only used to track the effectiveness of a particular campaign.

If you wish to know more about cookies please consult the help menu on your web browser or visit independent information providers such as www.allaboutcookies.org.

If you have any questions regarding our privacy or security measures, please email support@zulutrade.com

Opt Out

Anda tidak diharuskan untuk menyediakan informasi personal apapun yang mungkin kami minta. Namun, kegagalan untuk melakukannya dapat mengakibatkan kami tidak mampu untuk membuka atau mengelola akun Anda atau untuk menyediakan layanan kepada Anda. Sementara kami melakukan segala cara untuk memastikan semua informasi yang kami miliki mengenai Anda tetap akurat, lengkap dan terbaru, Anda dapat sangat membantu kami berkaitan dengan hal ini dengan segera memberitahukan kepada kami jika ada perubahan terhadap informasi personal Anda. Jika tidak ingin informasi personal Anda diungkap kepada pihak ketiga seperti yang telah dijelaskan di Kebijakan ini, silakan hubungi kami melalui email.